Skip to main content

Posts

Showing posts from March, 2015

Jaringan Internet dan Penerapannya

Apa internet itu? Internet – adalah sebuah sistem komunikasi global yang menghubungkan komputer-komputer dan jaringan-jaringan komputer di seluruh dunia. Setiap komputer dan jaringan terhubung – secara langsung maupun tidak langsung – ke beberapa jalur utama yang disebut internet backbone dan dibedakan satu dengan yang lainnya menggunakan unique name yang biasa disebut dengan alamat IP 32 bit. Contoh: 202.155.4.230. Dengan internet kita dapat :  -Berkomunikasi koresponden surat-menyurat dengan menggunakan e-mail.     -Memperoleh informasi dengan menerusi World Wide Web(WWW). -Memindah file dengan menerusi File Transfer Protocol (FTP). -Video streaming yaitu dengan fasilitas ini kita dapat nonton file video, radio online dan sebagainya di komputer.  -Akses dan control komputer jarak jauh (remote login) menerusi Telnet Berkomunikasi online/langsung seperti sms di handphone hanya di sini bedanya kita dapat bercakap langsung dengan beberapa orang sekaligus dengan mengg

APAKAH WEB ITU ?

Website atau situs dapat diartikan sebagai kumpulan halaman yang menampilkan informasi data teks, data gambar diam atau gerak, data animasi, suara, video dan atau gabungan dari semuanya, baik yang bersifat statis maupun dinamis yang membentuk satu rangkaian bangunan yang saling terkait dimana masing-masing dihubungkan dengan jaringan-jaringan halaman. Bagaimana web bekerja? Web bekerja dengan konsep client-server komputer yang kamu pakai adalah clinet. Pada komputer kamu harus terdapat sofware penjelajah yng berfungsi menampilkan dan melakukan interaksi dengan dokumen pada web (browser)misalnya mozila firefox internet explorer,safari,dan lain-lain).  Ketika kamu mengetik suatu lamat situs dalam browser tersebut misalnya www.google.co.id lalu menekan enter,browser akan meminta ke komputer server halaman situs yang telah kamu ketik. server tersebut akan memproses halaman yang akan diminta oleh browser. APabila halaman itu ditemukan ,server akan mengirimkan halam